Faktor Penyebab Terjadinya Pembusukan Sayuran adalah

Disajikan beberapa faktor yang menyebabkan perubahan benda sebagai berikut.

1.  Kelembapan
2.  Bakteri
3.  Tekanan
4.  Semut

Gambar diambil dari : beritadaerah.co.id


Faktor penyebab terjadinya pembusukan sayuran ditunjukkan oleh nomor . . .

a.  1 dan 2
b.  1 dan 3
c.  2 dan 3
d.  3 dan 4


Jawaban yang benar adalah : A

Pembusukan sayuran terjadi jika dibiarkan di tempat terbuka selama beberapa hari. Udara yang banyak mengandung banyak uap air (lembap) menyebabkan bakteri pembusuk berkembang biak dengan cepat. Akibatnya sayuran rusak dan menimbulkan bau yang tak sedap. Tekanan dan semut bukan merupakan faktor penyebab terjadinya pembusukan sayuran.

Soal diambil dari : Detik - detik Ujian Nasional 2015 / 2016

0 Response to "Faktor Penyebab Terjadinya Pembusukan Sayuran adalah"

Post a Comment